Selasa, 04 Maret 2014

Singapura, Mengapa negara ini bisa terkenal?

Negara/kota ini sangat terkenal di seluruh dunia. Meskipun kecil, tapi bisa memperkenalkan kualitas nya ke seluruh dunia.  Biaya hidup yang tinggi menjadi relatif ketika orang disana tinggal dan mendapatkan kualitas yg bisa di pertanggungjawabkan.

Polusi, kebersihan dan keamanan menjadi jaminan setiap orang yang masuk ke negara ini, apakah sebagai turis maupun tinggal.

Peran siapakah yang membuat negara ini menjadi terkenal? Silahkan komentar !!

Kamis, 24 Desember 2009

Bollywood -- Alycia Fatyandri



What a nice surprised!!! Alycia is our lovely daughter be a dancer of Bollywood in her school performance. Her classmates and her were presenting an Indian Dancing on United Nation Day, held by Sekolah Kallista Batam sometimes in November 2009.




Saarah, best friend of Alycia was also performed with her funy and cute style of dancing

One thing is nice from this event, each class has presented their assigned dance from several countries around the world. If you be there and watch, you will be proud to have your child. It was so funny, some little boys and girls are dancing with their own style.

Hopefully this event will maintain to broaden the vision of our children. Mabuhay Kallista !!!

Rabu, 10 Desember 2008

Sebuah Pelajaran dalam Kehidupan

PERANGKAP TIKUS

Sepasang suami dan istri petani pulang kerumah setelah
berbelanja.
Ketika mereka membuka barang belanjaan, seekor tikur memperhatikan
dengan seksama sambil menggumam "hmmm...makanan apa lagi yang
dibawa
mereka dari pasar??"
Ternyata, salah satu yang dibeli oleh petani ini adalah perangkap
tikus.
Sang tikus kaget bukan kepalang. Ia segera berlari menuju kandang
dan
berteriak, " Ada perangkap tikus di rumah....di rumah sekarang ada
perangkap tikus...." Ia mendatangi ayam dan berteriak " ada perangkap
tikus" Sang ayam berkata, "Tuan tikus..., aku turut bersedih, tapi itu
tidak
berpengaruh terhadap diriku."
Sang tikus lalu pergi menemui seekor kambing sambil berteriak. Sang
kambing pun berkata "Aku turut ber simpati..., tapi tidak ada
yang
bisa aku lakukan."
Tikus lalu menemui sapi. Ia mendapat jawaban sama. "Maafkan aku.
Tapi
perangkap tikus tidak berbahaya buat aku sama sekali."
Ia lalu lari ke hutan dan bertemu ular. Sang ular berkata,
"Ahhh...Perangkap Tikus yang kecil tidak akan mencelakai aku."

Akhirnya Sang Tikus kembali kerumah dengan pasrah, mengetahui
kalau ia akan menghadapi bahaya sendiri.
Suatu malam, pemilik rumah terbangun mendengar suara keras
perangkap tikusnya berbunyi, menandakan telah memakan korban. Ketika
melihat perangkap tikusnya, ternyata seekor ular berbisa. Buntut ular
yang terperangkap membuat ular semakin ganas dan menyerang istri
pemilik rumah. Walaupun sang suami sempat membunuh ular berbisa
tersebut, sang istri tidak sempat diselamatkan.
Sang suami harus membawa istrinya kerumah sakit dan kemudian
istrinya sudah boleh pulang namun beberapa hari kemudian istrinya
tetap demam.
Ia lalu minta dibuatkan sop cakar ayam oleh suaminya. (kita semua
tau,
sop cakar ayam sangat bermanfaat buat mengurangi demam). Suaminya
dengan segera menyembelih ayamnya untuk dimasak cakarnya. Beberapa hari
kemudian sakitnya tidak kunjung reda. Seorang teman menyarankan untuk
makan hati kambing. Ia lalu menyembelih
kambingnya untuk mengambil hatinya.
Masih, istrinya tidak sembuh-sembuh dan akhirnya meninggal dunia. Banyak
sekali orang datang pada saat pemakaman. Sehingga sang
petani harus menyembelih sapinya untuk memberi makan orang-orang yang
melayat.
Dari kejauhan...Sang tikus menatap dengan penuh kesedihan.
Beberapa
hari kemudian ia melihat perangkap tikus tersebut sudah tidak
digunakan lagi.

SO...SUATU HARI..KETIKA ANDA MENDENGAR SESEORANG DALAM KESULITAN
DAN
MENGIRA ITU BUKAN URUSAN ANDA...PIKIRKANLAH SEKALI LAGI.

A simple Lesson and Joke

After 3 years of selfless service, a man realized that he has not been promoted, no transfer, no salary increase no commendation and that the Company is not doing any thing about it. So he decided to walk up to his HR Manager one morning and after exchanging greetings,

He told his HR Manager his observation. The boss looked at him,laughed and asked him to sit down saying; My friend, you have not worked here for even one day.

The man was surprised to hear this, but the manager went on to explain.


Manager:- How many days are there in a year?

Man:- 365 days and some times 366

Manager
:- how many hours make up a day?

Man:- 24 hours

Manager
:- How long do you work in a day?

Man:- 8am to 4pm. i.e. 8 hours a day.

Manager
:- So, what fraction of the day do you work in hours?

Man:- (He did some arithmetic and said 8/24 hours i.e. 1/3(one third)

Manager
:- That is nice of you! What is one-third of 366 days?

Man:- 122 (1/3×366 = 122 in days)

Manager
:- Do you come to work on weekends?

Man:- No sir

Manager:-
How many days are there in a year that are weekends?

Man:- 52 Saturdays and 52 Sundays equals to 104 days

Manager:-
Thanks for that. If you remove 104 days from 122 days, how many days do you now have?

Man:- 18 days.

Manager:-
OK! I do give you 2 weeks sick leave every year. Now remove that 14 days from the 18 days left. How many days do you have remaining?

Man:- 4 days

Manager:-
Do you work on New Year day?

Man:- No sir!

Manager:-
Do you come to work on workers day?

Man:- No sir!

Manager
:- So how many days are left?

Man:- 2 days sir!

Manager
:- Do you come to work on the (National holiday )?

Man:- No sir!

Manager:-
So how many days are left?

Man:- 1 day sir!

Manager
:- Do you work on Christmas day?

Man:- No sir!

Manager
:- So how many days are left?

Man:- None sir!

Manager
:- So, what are you claiming?

Man:- I have understood, Sir. I did not realize that I was stealing Company money all these days.

Moral: NEVER GO TO HR FOR HELP!!!

Senin, 08 Desember 2008

Naik Turunnya Minyak Dunia per Barel

Dear Friends,

Apakah anda tertarik untuk mengikuti perkembangan harga minyak dunia per barel, atau anda hanya memilih untuk tidak menghiraukannya, toh juga tidak ada hal signifikan yang terjadi ?

Di beirta-berita kita mendengar dan membaca bahwa pemerintah akan menurunkan premium dan solar di awal tahun 2009 mendatang, yang sebenarnya kita juga mengharapkan turunya harga kebutuhan pokok yang saat ini masih belum mengalami penurunan.

Marilah kita sama-sama peka terhadap perekonomian di negara kita ini.

Cheers...

Jumat, 05 Desember 2008

Welcome to My Private Blog

Good Day to All of You....

Welcome to my new blog. It is created as a communication forum for those who wants to share information and get in touch as well.

Feedback is very important thing that we need in our life, that is why, I am encouraging you to comment on the articles provided.


Best regards and Happy Browsing!!!

Singapura, Mengapa negara ini bisa terkenal?

Negara/kota ini sangat terkenal di seluruh dunia. Meskipun kecil, tapi bisa memperkenalkan kualitas nya ke seluruh dunia.  Biaya hidup yang ...